" EKSKLUSIF, LIMITED EDITION, ONLY ONE, MASTERPIECES", sebuah ungkapan kolektor mengungkapkan koleksinya yang membanggakan, sebuah kepuasan tersendiri memiliki barang yang butuh pengorbanan dalam mencarinya, entah karena faktor kelangkaan, keberhargaan suatu barang dan masih banyak faktor lainya. Sama halnya kepuasan mengoleksi akik gambar, selain karena ke" EKSKLUSIF "annya, akik gambar merupakan karya seni hasil alam, buatan Sang Maha pencipta, memiliki filosofi tertentu yang tak hanya sekedar hiasan namun dapat menggetarkan jiwa. salam gemstoneholic

Sabtu, 26 April 2014

Rabu, 23 April 2014

FOSIL GALIH KELOR GAMBAR SERIGALA PUTIH ( TERJUAL)

FOSIL GALIH KELOR GAMBAR SERIGALA PUTIH (FGKGSP)
MENEMUKAN SEBUAH BATUAN AKIK DENGAN GAMBAR YANG BERKARAKTER JELAS TIDAKLAH GAMPANG, APALAGI MENEMUKAN SEBUAH BATUAN BERGAMBAR PADA FOSIL TUMBUHAN, DIMANA BIASANYA MEMILIKI SERAT YANG MONOTON. DIPASARAN SERING DISEBUT DENGAN BATU FOSIL GALIH KELOR, BIASANY BEWANA HITAM ATAU PUTIH ATAU KOMBINASI KEDUANYA, BAGIAN HITAM MERUPAKAN BAGIAN XILEM PADA TUMBUHAN (JARIKAN KAYU/JARINGAN MATI), DAN BAGIAN PUTIH MERUPAKAN BAGIAN FLOEM JARINGAN LUAR DARI TUMBUHAN, JARINGAN INI BIASANYA HANYA SALING BERLAPIS SEHINGGA APABILA DIBENTUK MENJADI SEBUAH AKIK AKAN MENHASILKAN SEBUAH LAYER ATAU LAPISAN SAJA, SEHINGGA DAPAT DIKATAKAN BATUAN FOSIL GAMBAR INI, LANGKA KARENA JARANG DARI BATUAN FOSIL TUMBUHAN YANG MEMBENTUK SUATU GAMBAR. JENIS BATUAN, FOSIL GALIH KELOR KEMIRIPAN GAMBAR SANGAT JELAS DAN BERKARAKTER CUTTING BAGUS SIMETRIS UKURAN 2,1 × 1,6 × 0,8 CM grade a untuk sebuah batuan fosil yang memiliki gambar yang berkarakter, very rare item harga TERJUAL
gambar tampak belakang

Selasa, 22 April 2014

AKIK KRISTAL GAMBAR MAHA RSI SIWA (BETHORO GURU) TERJUAL

BOOKED AKIK KRISTAL GAMBAR DEWA SIWA
AKIK KRISTAL BENING DENGAN GAMBAR DALAM 3D WARNA PUTIH JENIS AKIK AGATE KASEDON PACITAN KEMIRIPAN 98 PERSEN KEDETAILAN GAMBAR MELIPUTI RAUT MUKA, MAHKOTA, SINAR KEDEWAAN DIATAS KEPALA, SENJATA DISAMPING KANAN TERJUAL

Jumat, 18 April 2014

AKIK SODO LANANG JUNJUNG DRAJAT ( TERJUAL )

AKIK SODO LANANG JUNJUNG DRAJAT (ASLJD1)
Sebuah akik kalsedon pacitan bewarna orange kemerahan, memiliki pamor ganda yaitu junjung drajat dan sodo lanang,cutting sangat bagus rare langka, harga TERJUAL
gambar depan dengan penyinaran dari depan
gambar belakang dengan penyinaran dari depan

Jumat, 11 April 2014

AKIK YAHMAN GAMBAR MASJIDIL HARAM ( TERJUAL )

AKIK YAHMAN GAMBAR MASJIDIL HARAM (AYGMH1)
Gambar tampak depan dengan cahaya dari belakang
AKIK BERWARNA KECOKLATAN INI MEMILIKI GAMBAR YANG UNIK, MIRIP DENGAN PILAR PILAR DI MASJIDIL HARAM, DENGAN SUASANA DISORE HARI LENGKAP DENGAN PERBUKITAN YANG MENJADI LATAR BELAKANGNYA, AKIK INI BERUKURAN CUKUP BESAR COCOK UNTUK DIJADIKAN BATU LIONTIN, DENGAN UKURAN 3×1,7×0,5 cm, grade B++,DENGAN CUTTING YANG SANGAT BAGUS, SIMETRIS, TERJUAL
gambar tampak belakang dengan sorotan cahaya dari depan

Kamis, 03 April 2014

SEKILAS TENTANG KOLEKSI

AMONNITE CLUSTER FROM NUSA TENGGARA TIMUR
Bongkahan berukuran 20 × 7 × 3,5 cm ini merupakan batuan sediment atau endapan yang mengalami perubahan sifat fisik sehingga menghasilkan sebuah batuan metamorph yang memiliki banyak batuan kristal didalam fosilnya. batuan ini mengandung sejumlah fosil cangkang ammonite dengan ukuran yang beragam, kedudukan fosil ammonite saling tumpang tindih, dengan posisi melintang, sejajar, tegak lurus bahkan terdapat fosil ammonite yang masuk kedalam cangkang ammonite yang lebih besar. ammonite cluster ini terdiri dari dua warna, yaitu bagian yang bewarna putih dan merah, dimana yang bagian bewarna merah merupakan bukti dari oksidasi logam besi dengan oksigen menghasilkan oksida besi. disalah satu sisi terdapat suatu fosil yang memiliki bentuk yang berbeda dengan ammonite yang lain, diduga ini merupakan ammonite yang mengalami kelainan bentuk atau disebut dengan kejadian heteromorph yang langka , dimana ammonite memiliki bentuk yang lurus dan tidak menggelung seperti bentuk ammonite yang normal