" EKSKLUSIF, LIMITED EDITION, ONLY ONE, MASTERPIECES", sebuah ungkapan kolektor mengungkapkan koleksinya yang membanggakan, sebuah kepuasan tersendiri memiliki barang yang butuh pengorbanan dalam mencarinya, entah karena faktor kelangkaan, keberhargaan suatu barang dan masih banyak faktor lainya. Sama halnya kepuasan mengoleksi akik gambar, selain karena ke" EKSKLUSIF "annya, akik gambar merupakan karya seni hasil alam, buatan Sang Maha pencipta, memiliki filosofi tertentu yang tak hanya sekedar hiasan namun dapat menggetarkan jiwa. salam gemstoneholic

Selasa, 08 Juli 2014

BLACK SAPPHIRE 12 GOLDEN STAR RAYS ( BANSING KRESNADANA ) TERJUAL

BLACK SAFIR DENGAN 12 CABANG SINAR BEWARNA EMAS

" BANSING KRESNADANA " MERUPAKAN ISTILAH DAERAH UMUMNYA DIBALI UNTUK MENYEBUTKAN PERMATA BLACK SAPPHIRE ( SAFIR )  YANG MEMILIKI KEISTIMEWAAN KHUSUS YAITU YANG MEMILIKI SINAR BINTANG ( STER ) BEWARNA EMAS DENGAN JUMLAH 12 CABANG SINAR.  BATU SEPERTI  INI ISTIMEWA DIKARENAKAN MEMANG SULIT DITEMUKAN DAN DAPAT DIKATAKAN LANGKA DARIPADA MENEMUKAN YANG BER " STER " 6.

SAPPHIRE YANG MEMILIKI 12 STER INI DIKARENAKAN  ADANYA INKLUSI GANDA ANTARA INKLUSI RUTILE SAPPHIRE DENGAN INKLUSI JARUM HEMATITE. HEMATITE ATAU MINERAL BESI INI MENYEBABKAN WARNA SAFIR YANG SEMULA HIJAU, BIRU ATAU KUNING BERUBAH MENJADI BEWARNA COKLAT KEHITAMAN, ITULAH YANG TERJADI PADA BLACK SAPPHIRE YANG SATU INI.

BEBERAPA KRITERIA UNTUK MENILAI KUALITAS STAR SAPPHIRE YAITU

1. SHARPNESS,  KETAJAMAN SINAR STARNYA, DAPAT DILIHAT PADA BATU INI MEMILIKI KETAJAMAN STER  YANG BAGUS DIMANA DARI TITIK PUSAT TELAH TERPANCAR GARIS GARIS YANG MENYENDIRI ( TIDAK MENYATU ) DENGAN KAKI KAKI STAR YANG PANJANG TAK TERPUTUS HINGGA PANGKAL BATU.SEHINGGA DAPAT DIKATAKAN BATU INI MEMILIKI SHARPNESS YANG SANGAT BAIK

2. SYMMETRY AND LINEARITY, YAITU KESAMAAN ANTARA SETIAP GARIS SINAR, DIMANA GARIS SINAR TIDAK ADA YANG BENGKOK. 

3. COMPLETENESS, SAFIR STAR YANG BAIK HARUS MEMILIKI JUMLAH GARIS SINAR YANG UTUH. TIDAK TERPENGGAL, TERPUTUS. DAPAT TERLIHAT APABILA DIHITUNG DARI GAMBAR DIBAWAH IA MEMILIKI JUMLAH GARIS SINAR YANG LENGKAP YAITU 12 GARIS SINAR.

 MELALUI GAMBAR DIATAS DAPAT TERLIHAT BLACK SAFIR INI MEMILIKI SHARPNESS, SYMMETRY, DAN COMPLETENESS YANG  BAIK

4.  TRAVEL ,  STAR SAFIR YANG BAIK HARUS MEMILIKI STER YANG MENGIKUTI SUMBER CAHAYA , DIMANA PUSAT STER DAN KAKI KAKI STERNYA HARUS MENGIKUTI SUMBER CAHAYA SECARA BAIK DAN TIDAK MENGHILANG PADA BAGIAN TITIK TERTENTU PADA BATU .


DAPAT TERLIHAT DALAM BEBERAPA GAMBAR BAHWA STER TETAP TERJADI DISEMUA BAGIAN BATU MENANDAKAN IA MEMILIKI TRAVEL YANG BAIK. SEHINGGA DAPAT TERBUKTIKAN SELAIN BLACK SAFIR INI MEMILIKI 12 STAR BEWARNA EMAS IA JUGA MASUK DALAM KRITERIA STAR SAFIR YANG BAIK.

BATU YANG INDAH LANGKA INI DIBALUT RING PERAK 925 YAITU PERAK TERBAIK. DENGAN HIASAN PERMATA ZIRKON, YANG TERIKAT SEMPURNA SEHINGGA TIDAK MUDAH LEPAS, DENGAN BERAT RING PERAK 15 GRAM DAN UKURAN RING 19 DAPAT DIKATAKAN MEMILIKI RING YANG TEBAL SEHINGGA TIDAK MUDAK BENGKOK DAN AWET.

JENIS AKIK
PENAMAAN LAB : NATURAL BLACK SAPPHIRE
COMMON NAME /PENAMAAN DAGANG : SAFIR HITAM , BANSING KRESNADANA
ORIGIN/ ASAL: EST THAILAND
DIMENSI / UKURAN: 8 x 5 x 2,5 mm( est 2 crt )
CUTTING SHAPE / BENTUK PEMOTONGAN: PEAR CABOCHON
COMMENT : With 12 star golden rays

SUDAH LAKU




Senin, 07 Juli 2014

AKIK PACITAN KRISTAL LAFADZ ALLAH MASTERPIECE TERJUAL

KING KELADEN PACITAN SNOW WHITE LAFADZ

SEBUAH AKIK AGATE PACITAN DENGAN URAT YANG MEMBENTUK TULISAN ATAU LAFADZ ALLAH, DENGAN KEMIRIPAN YANG SANGAT BAIK, DIMANA KRISTAL TEMBUS CAHAYA DAN MOTIF TEMBUS HINGGA BELAKANG, CUTTING BAGUS , TIDAK ADA CACAT,  DAN TANPA RETAK, SALAH SATU KOLEKSI MASTERPICE KAMI,  SANGAT  PAS APABILA KOLEKSI SEPERTI INI DI BERI RING PERAK DENGAN HIASAN ZIRKON UNTUK MENAMBAH KEISTIMEWAAN BATU. 

JENIS AKIK
PENAMAAN LAB : NATURAL AGATE CHALCEDONY
COMMON NAME /PENAMAAN DAGANG : KING KELADEN, SNOW WHITE
ORIGIN/ ASAL: INDONESIA,
DIMENSI / UKURAN: 26 x 12 x 5 mm
CUTTING SHAPE / BENTUK PEMOTONGAN:oval cabochon
COMMENT : NATURAL NON TREATMENT
TRANSPARENCY : TRANSLUCENT


Terjual sudah lakuuuu

GAMBAR DENGAN PENCAHAYAAN SINAR MATAHARI ( TAMPAK DEPAN )

GAMBAR TAMPAK BELAKANG

GAMBAR DENGAN PENCAHAYAAN SENTER DARI ARAH BELAKANG

Minggu, 06 Juli 2014

BATU AKIK GAMBAR TAHIYAT TERJUAL

AKIK KELADEN RED TOMATO GAMBAR ORANG TAHIYAT

SEBUAH AKIK KELADEN DENGAN GAMBAR SEORANG PEREMPUAN SEDANG TAHIYAT,  GAMBAR DETAIL DENGAN BAGIAN TUBUH YANG LENGKAP, MULAI DARI RAUT MUKA, HINGGA JARI YANG SEDANG MENUNJUK, WARNA BAGIAN BAGIAN GAMBAR TUBUHNYA JUGA SAMA DENGAN ASLI DIMANA BAGIAN RAUT MUKA DAN BAGIAN TANGAN BEWARNA  PUTIH DAN BAGIAN PAKAIAN YANG BEWARNA COKLAT KEHITAMAN, PERSIS SEPERTI  WANITA BERRUKUH YANG SEDANG SHOLAT.  JENIS AKIK MENGKRISTAL DENGAN WARNA ORANGE KEMERAHAN, CUTTING BAGUS SIMETRIS, BATU TIDAK ADA SERAT RETAK.


JENIS AKIK
PENAMAAN LAB : NATURAL ORANGE CHALCEDONY
COMMON NAME /PENAMAAN DAGANG : AKIK KING KELADEN, RED TOMATO, YAHMAN MADU
ORIGIN/ ASAL: INDONESIA
DIMENSI / UKURAN: 20,5 x 15 x 8 mm
 CUTTING SHAPE / BENTUK PEMOTONGAN: OVAL CABOCHON
COMMENT : NATURAL NON TREATMENT
TRANSPARENCY : TRANSLUCENT

TERJUAL SUDAH LAKU


Gambar dengan cahaya matahari

Gambar dengan pencahayaan dari belakang

Gambar tampak belakang dengan cahaya matahari

Kamis, 03 Juli 2014

AKIK FOSIL GALIH KELOR MOTIF LAFADZ ALLAH TERJUAL

EDISI RAMADHAN


SEBUAH FOSIL KAYU YANG MEMBATU WARNA HITAM PEKAT DENGAN SAPUAN WARNA MERAH YANG KONTRAS, MEMBENTUK MOTIF LAFADZ ALLAH YANG MENARIK DAN JELAS, SANGAT JARANG SEKALI MENEMUKAN SEBUAH AKIK GALIH KELOR SEPERTI INI,  DENGAN UKURAN 1,9 X 1,45 X 0,7 CM, SANGAT COCOK MENGHIASI JARI MANIS ANDA DI BULAN RAMADHAN INI, SEBAGAI PENGGIGAT KEBESARAN SANG ILLAHI, 

 TERJUAL 


JENIS AKIK
PENAMAAN LAB : PETRIFIED WOOD ,  FOSSILED OF WOOD
COMMON NAME /PENAMAAN DAGANG : FOSIL GALIH KELOR
ORIGIN/ ASAL: INDONESIA , MAY BE JATENG
DIMENSI / UKURAN:1,9 X 1,45 X 0,7 CM
CUTTING SHAPE / BENTUK PEMOTONGAN: OVAL CABOCHON
COMMENT : NATURAL ASLI ALAM

Rabu, 02 Juli 2014

AKIK GAMBAR SEMAR KUNCUNG TERJUAL



AKIK INI TERMASUK JENIS BATUAN KALSEDON BEWARNA PUTIH DENGAN KRISTAL DRUZZY DIDALAMNYA, DENGAN BENTUK MELINGKAR BERBALUT CADAS WARNA HITAM, DI PASARAN INDONESIA SERING DISEBUT SEBAGAI PIRUS HITAM! MEMILIKI GAMBAR YANG UNIK, GAMBAR SEMAR KUNCUNG, DENGAN DETAIL MULUT, MATA, HIDUNG, DAGU YANG SANGAT MIRIP,  COLLECTOR ITEM,  DENGAN UKURAN 2 X 1,45 X 0,5 CM, HARGA TERJUAL