GAMBAR DIAMBIL DENGAN PENCAHAYAAN SINAR MATAHARI
AKIK INI MENGGAMBARKAN SOSOK FIGURE PANGERAN DIPONEGORO
PAHLAWAN YANG DIKENAL MELAWAN BELANDA HINGGA DIRINYA DIASINGKAN ATAS TIPU DAYA PIHAK BELANDA. SERING DIGAMBARKAN BERSURBAN PUTIH DENGAN BAGIAN EKOR SURBAN MELAYANG MENGGAMBARKAN SEMANGAT YANG
BERKOBAR. DAN SEBUAH AKIK PACITAN INI SEOLAH MENANGKAP GAMBARAN SEMANGAT PANGERAN DIPONEGORO TERSEBUT.
JENIS AKIK
PENAMAAN LAB : FOSSILIZED CORAL IN CHALCEDONY ,COMMON NAME /PENAMAAN DAGANG : AKIK KING KELADEN DENGAN FOSSIL KARANG , SARANG TAWON,
ORIGIN/ ASAL:INDONESIA, PACITAN,
DIMENSI / UKURAN:3,2 X2,6 X0,9 CM
CUTTING SHAPE / BENTUK PEMOTONGAN: OVAL CABHOCON. LIONTIN SIZE
COLOUR, WARNA : PUTIH KECOKLATAN DALAM KRISTAL SEMI TRANSPARANT
COMMENT : NATURAL NON TREATMENT
HARGA TERJUAL
Tidak ada komentar:
Posting Komentar